Kenari mania inport

Diposting oleh Ali Sodikin | Label: | Posted On Selasa, 01 November 2011 at 06.22

Kenari mania inport
Pertamakali saya jatuh cinta pada burung kenari karena melihat penampilannya yang menarik mempunyai warna yang indah dan yang tidak kalah menarik yaitu mempunyai suara yang sangat merdu. Walaupun saya pernah murtad beberapa kali maksudnya pindah kelain hati (memelihara burung kicauan) tetapi akhirnya tetap balik lagi memelihara burung kenari hehe…. Salah satu pendukung kecantikan penampilan burung kenari adalah kakinya, penampilan yang menarik didukung dengan kaki mulus nan tinggi semampai…. Wuihhh betapa cantiknya burung kenari.
Kenari mania inport
Sebetulnya memelihara kenari itu sangat mudah hanya butuh kesabaran dan ketelatenan hobies saja. Kenari merupakan burung yang mudah beradaptasi bisa berkicau di segala kondisi. Dalam perawatannya sangat mudah tidak serumit hobies kicauan dimana harus menyediakan EF (extra Fooding) yang susah & mahal. Untuk EF kenari cukup dikasih telur puyuh, hijauan (daun sawi) atau buah-buahan.

Karena burung Kenari merupakan burung hasil budidaya maka dalam beternak burung kenari sangat mudah, tidak membutuhkan kondisi-kondisi (situasi) kandang ternak yang menjelimet. Kadang-kadang kandang soliter saja sudah bisa dipergunakan untuk ternak

Kenari mania inport
Kalau kita denger di sekeliling kita mengenai memelihara burung kenari banyak yang beranggapan bahwa memelihara dan ternak kenari sangat sulit. Padahal kalau kita tahu cara merawat atau memeliharanya maka memellihara kenari itu cukup mudah, tidak serumit apa yang kita bayangkan.
Kenari mania inport

Comments:

There are 0 komentar for Kenari mania inport

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Followers